Artikel buat rekan-rekan tani dan peternak

Cara Membuat Pakan Ternak Sapi Sendiri - Sesi 3

Bahan Pakan Ternak Sumber Energi

Masih melanjkutkan tentang bab pembuatan pakan ternak, kali ini  masuk pada sesi ketiga dan berikut ini adalah contoh bahan-bahan pakan yang sering digunakan dalam pembuatan pakan konsentrat.

Bekatul

Bekatul dihasilkan dari sisa penggilingan padi, yang mana indonesia sendiri adalah termasuk penghasil padi yang cukup melimpah. 


Jagung

Jagung adalah bahan pakan sumber energi yang paling banyak digunakan dalam pembuatan pakan ternak. 

Sorgum (cantel)

Sorgum atau cantel merupakan bahan pakan ternak sebagai sumber energi dan penunjang asam amino esensial seperti juga jagung. 


Gaplek

Gaplek adalah ubi kayu yang telah dikeringkan dengan cara dijemur dibawah sinar matahari namun sebelum dikeringkan terlebih dahulu ubi kayu dikupas dulu. 



Oggok

Onggok merupakan limbah dari pembuatan pati ketela pohon 



Tetes atau Molases

Tetes merupakan hasi sampingan dari penggilingan tebu menjadi gula pasir.


Simak terus lanjutan materi ini ke sesi 4... treimakasih telah berkunjung ke blog ini.
0 Komentar untuk "Cara Membuat Pakan Ternak Sapi Sendiri - Sesi 3"

Back To Top